Menyumpit

MENYUMPIT (PARINGIN, TABIRkota) – Bupati Balangan, Kalimantan Selatan (Kalsel), H Abdul Hadi membidik sasaran dengan senjata tradisional Dayak, sumpit, saat pembukaan gelaran Festival Budaya Meratus 2024 yang diselenggarakan di Desa Wisata Budaya Kapul, Kecamatan Halong, Jum’at (24/5). Pada event yang dilaksanakan selama tiga hari tersebut, digelar berbagai lomba permainan tradisional, seperti kompetisi sumpit, balogo, enggrang dan lainnya (foto: TABIRkota/rastaferian pasya)

Uploader: Zidna Rahmana

Pewarta: M Rastaferian Pasya

Journalist - Balangan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Next Post

Wasaka Team ULM, Melesat Menuju Kontes Mobil Hemat Energi

Jum Mei 24 , 2024
"Tahun ini, Wasaka Team berencana mengikuti KMHE 2024 untuk kategori Mobil Urban Mesin Pembakaran Dalam Gasoline yang dilombakan pada Oktober mendatang, serta beberapa kompetisi lain yang berfokus pada teknologi ramah lingkungan"

You May Like

HUT TABIRkota 3 Tahun

TABIRklip