“Penghargaan yang diraih menunjukkan bahwa Balangan telah memenuhi sebagian besar indikator yang ditetapkan dalam evaluasi KLA KemenPPPA”
“Film berdurasi singkat itu berhasil memikat dewan juri berkat alur cerita yang kuat, pengambilan gambar yang kreatif serta proses produksi yang serba cepat”
“Sejumlah kerajinan khas Balangan, seperti anyaman purun dan produk lainnya yang sudah masuk pasar ritel modern, turut dipamerkan dalam expo tersebut”
“Untuk mengantarkan bantuan pangan ke Juhu, personel gabungan harus berjalan kaki selama dua hari melintasi hutan hujan tropis di kawasan pegunungan Tiranggang dan Kilai”
“Olah raga tidak hanya tentang kompetisi, tetapi juga membangun karakter yang kuat, sportif, jujur, disiplin dan mampu bekerja sama dalam tim”
“Di ajang Kalsel Expo 2025, Adaro menghadirkan puluhan UMKM binaan dari Kabupaten Tabalong dan Balangan, dengan ragam produk mulai dari kuliner hingga kerajinan”
“Bhayangkari Run 5K dapat menjadi ajang untuk hidup sehat sekaligus mempererat kebersamaan antara masyarakat dan Forkopimda Barsel”
“Selain lomba lari, kegiatan tersebut juga dirangkai dengan Gerakan Pasar Murah untuk membantu pemenuhan kebutuhan pokok bagi warga Barsel”
“Peringatan HUT ke-80 RI dan Hari Jadi ke-66 Barsel bukan hanya seremonial, tetapi momentum menyalakan semangat kebersamaan, persatuan dan kerja keras membangun daerah”