“Penetapan pasangan tersebut berdasarkan Pasal 57 ayat (1) PKPU dan SK No. 1 Tahun 2025 KPU”
KOTABARU (TABIRkota) – Pasangan Rusli-Syairi siap mewujudkan Kabupaten Kotabaru, Kalimantan Selatan (Kalsel) yang lebih maju, setelah sah memenangkan Pilkada setempat pada 27 November 2024 lalu. Pengesahan pasangan Rusli-Syairi tersebut, berdasarkan penetapan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kotabaru pada Rapat Pleno Terbuka Penetapan Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Kotabaru Terpilih […]
“Melalui kepemimpinan Bang Rizal dan Ustadz Rosyadi, diharapkan pembangunan dapat merata hingga ke “buncu” Kabupaten HST”
“Salah satu upaya yang dilakukan adalah menambah koleksi pohon-pohon langka, seperti Ulin yang kini hampir punah”
“Dua tersangka berhasil diamankan beserta barang bukti berupa narkotika jenis sabu dan beberapa alat komunikasi yang digunakan untuk mengatur transaksi”
“Diharapkan proses perbaikan gedung DPRD dapat segera dimulai agar dapat memenuhi standar keselamatan dan kenyamanan”
“Pelaku modus penipuan bahkan berani membuat dokumen lengkap dengan kop surat dan tanda tangan Dandim 1002/HST”
“Kebersamaan dan semangat pengabdian kepada masyarakat, harus menjadi fondasi bagi kemajuan organisasi”
“Jasad Dodik pertama kali ditemukan rekannya yang mencium bau tidak sedap dari arah kamar korban, merasa curiga, saksi memeriksa sumber tersebut dan menemukan korban sudah tidak bernyawa”
“MUI sarankan program MBG dibatalkan sementara ketimbang nantinya ada diskriminatif ke siswa sekolah”