“Salah satu penyebab pengembalian dana, dikarenakan jumlah petugas Adhoc lebih sedikit dibandingkan Pemilu sebelumnya sehingga beban honorarium berkurang”
“Pemberian mobil operasional merupakan bentuk perhatian dan komitmen Pemkab Kotabaru dalam meningkatkan pelayanan kepada masyarakat, khususnya di tingkat desa”
“Anggaran-anggaran belanja Bansos, dipastikan tidak ada yang dipotong”
“DPRD Barsel akan terus mendukung kebijakan Pemkab yang bertujuan untuk kemajuan daerah dan kesejahteraan masyarakat”
“Pengukuhan tersebut, mengacu pada Perda Nomor 3 Tahun 2024 dan Perbup Nomor 20 Tahun 2024 dengan tujuan memperkuat tata kelola pemerintahan yang transparan dan efektif”
“Usai mendorong, saksi sempat melihat korban memarkirkan motornya di tepi jalan dan mencoba menghidupkannya, namun beberapa saat kemudian yang bersangkutan ditemukan sudah dalam keadaan terlentang”
“Program Voluntary Teaching Season II berlangsung setiap Sabtu pukul 08.00 WITA dengan materi yang meliputi Bahasa Inggris, Matematika, Kimia serta Teknologi Informasi dan Komunikasi”
“Fasilitas Dermaga Terpadu akan digunakan untuk penyimpanan dan pemeliharaan Speedboat milik Pemkab Kotabaru yang akan membantu kegiatan operasional di daerah-daerah dengan transportasi laut”
“Baitul Arqam bertujuan membentuk kepribadian ‘Aisyiyah serta sebagai upaya peneguhan ideologi dan egalitas organisasi yang mampu beradaptasi dengan perkembangan zaman”
“Informasi genangan banjir diterima BPBD DKI Jakarta pada Arba (29/1) pagi pukul 06.00”