ASN tidak cukup hanya cerdas secara intelektual, tetapi juga harus memiliki kecerdasan emosional dan spiritual, agar mampu melayani dengan hati tulus”
“Perayaan Harjad ke-60 Tabalong kali ini mengangkat tema Kolaborasi, Sinergi dan Inovasi untuk Tabalong Smart”
“Pemkab Tabalong sendiri berkomitmen untuk memperkuat transformasi digital pemerintahan daerah, termasuk di sektor penanggulangan kemiskinan”
“Penghargaan yang diperoleh sebagai Pemerintah Daerah Kabupaten di Wilayah I dengan Predikat A atau Memuaskan, hasil pengawasan kearsipan tahun 2024”
“Dana daerah di perbankan bukan uang yang nganggur atau sengaja diendapkan, melainkan sudah ada arus kas yang tersistematis kapan akan digunakan”
“Melalui pelaksanaan FTBI, literasi bahasa Banjar dapat terus dilestarikan di seluruh satuan pendidikan dari tingkat SD, SMP hingga Pondok Pesantren”
“Ajang Porprov merupakan momen penting yang menandai semangat perjuangan dan pengabdian atlet Tabalong dalam membawa nama baik daerah”
“Koperasi Merah Putih diyakini akan bisa berjalan dan membawa dampak yang luar biasa bagi potensi ekonomi, khususnya di desa-desa”
“Mancing Executive dilaksanakan Kodim 1008/Tabalong dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 TNI”
“Jambore UPBS dilaksanakan BPBD Tabalong untuk yang ketiga kalinya dan 2025 ini mengusung tema Relawan Tangguh Tabalong Smart”



