“Dari laporan sebanyak 325 kasus, Polres Kotabaru berhasil mengungkap 355 kasus, termasuk beberapa kasus yang terjadi pada 2024 lalu”
“Kejadian bermula pada Ahad (28/12) sekitar pukul 16.00 Wita, korban mengamuk dan kemudian melompat ke sungai di sekitar lokasi”
“Rangkaian kegiatan sosial dimulai dari pukul 09.00 Wita hingga pukul 24.00 Wita di beberapa kawasan terdampak banjir di Tabalong dan Balangan”
“Sekitar 55 rumah di Kelurahan Agung terendam banjir dan 25 diantaranya, terpaksa ditinggalkan penghuninya mengungsi sementara karena debit air yang tinggi”
“Total 50.057 penumpang yang dilayani di Bandara Internasional Syamsudin Noor pada periode 24 hingga 28 Desember”
“Berbagai langkah korektif dan inovatif dilakukan smanajemen InJournet Airports ebagai strategi dalam upaya peningkatan layanan di tahun yang baru”
“Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, pembagian dilakukan secara berkeliling untuk menjangkau jemaah yang berada jauh dari posko-posko singgah”
“Tim dikerahkan untuk melakukan asesmen cepat dan evakuasi terhadap warga yang membutuhkan pertolongan dengan tetap mengutamakan keselamatan personel”
“Jumlah warga Pariangan, Padang Batung yang berhasil dievakuasi mencapai 2.895 jiwa dan tidak terdapat korban jiwa dalam kejadian tersebut”
“Setelah seluruh korban berhasil dievakuasi, Tim SAR Gabungan tetap siaga di posko untuk mengantisipasi apabila terjadi kebutuhan evakuasi lanjutan,”



