“Rakerda diharapkan menjadi momentum memperkuat komitmen menghadirkan informasi yang benar dan memperkokoh pers yang berintegritas”
“Berdasarkan keterangan pihak keluarga, korban diketahui memiliki riwayat penyakit ayan atau epilepsi”
“Ajang Pentas Seni menjadi ruang bagi siswa-siswi SLBN Kandangan untuk menunjukkan kreativitas dan kemampuan melalui berbagai penampilan seni”
“Kegiatan dilaksanakan di SDN Balai Amas, Desa Pantai Ulin, mencakup materi pengelolaan uang berbasis syariah serta penjelasan mengenai zakat, infak dan wakaf”
“Pemkab HSS akan terus meningkatkan pengawasan, layanan, teknologi informasi dan transparansi melalui berbagai inovasi, termasuk SAPA HSS”
“Lomba Video Antikorupsi dalam rangkaian Road to Hakordia 2025 mendapat sambutan luar biasa dengan total peserta mencapai 80 orang”
“Pemerintah memberikan bantuan stimulan agar masyarakat bisa memperbaiki atau membangun rumah secara mandiri sesuai kemampuan dan kebutuhannya”
“Di balik kabut dan mitos Loksado, Pulasit bukan hanya kisah tentang arwah penasaran, ia sejatinya bercerita tentang manusia serta batinnya; cinta, kesetiaan dan luka yang belum sembuh”
“Percepatan pembangunan fisik KDMP meliputi gedung, pergudangan dan kelengkapannya, merupakan komitmen bersama yang perlu didukung semua pihak”
“Hospitality bukan hanya soal senyum atau keramahan, tetapi tentang bagaimana menciptakan pengalaman positif bagi pelanggan”



